SEKILAS INFO
11-12-2024
  • 1 tahun yang lalu / Jadwan Mata Kuliah Semester Ganjil 2023/2024
17
Sep 2024
0

CRISPY ABON PEPAYA : IDE PRODUK DARI KPM STITA POSKO I DESA JADUNG UNTUK PKK DESA JADUNG

Pembuatan produk Crispy Abon Pepaya hasil ide dari KPM STITA Posko I Desa Jadung, bahan dasar dari Crispy Abon Pepaya ini adalah pepaya yang masih muda. Selain memiliki rasa yang manis, pepaya juga terkenal memiliki banyak manfaat mulai dari tumbuhannya hingga buahnya terutama untuk kesehatan tubuh. Namun kali ini KPM STITA Posko I Desa Jadung membuat suatu produk Crispy Abon...
27
Agu 2024
0

LPM STITA Laporkan Hasil Audit Mutu Internal Melalui Rapat Tinjauan Manajemen (RTM)

Sabtu, 24 Agustus 2024. Dalam upaya mengontrol dan meningkatkan kualitas perguruan tinggi, LPPM STITA lakukan Rapat Tinjauan Manajemen di ruang dosen. Dalam laporannya, Ketua LPM, Subhan Wahyudi menyampaikan bahwa selama satu bulan, pasca pelaksanaan ujian akhir semester mahasiswa, ia lakukan audit mutu internal dengan menyebarkan angket online kepada mahasiswa. Dari angket tersebut, maka diperoleh penilaian dan kepuasan mahasiswa terhadap layanan...
27
Agu 2024
0

Mantapkan Visi-Misi Perguruan Tinggi dan Program Studi, STITA Gelar Lokakarya

Sabtu, 24 Agustus 2024 STITA gelar lokakarya penyampaian visi-misi perguruan tinggi dan program studi di ruang dosen STITA. Menurut Ketua STITA, Ahmad Effendi, diadakannya kegiatan ini adalah untuk memperkuat dan memantapkan langkah sivitas akademik dalam meraih cita-cita yang kami rumuskan bersama. Kegiatan ini diawali dengan penyampaian visi misi perguruan tinggi, oleh Ketua STITA. Kemudian disusul dengan penyampaian visi misi Program...
5
Agu 2024
0

STITA Gelar Yudisium dan Penyerahan Bantuan Baznas Sumenep kepada Mahasiswa

Kamis, 01 Agustus 2024, STIT Aqidah Usymuni gelar yudisium di ruang auditorium. Momen yang paling ditunggu-tunggu oleh mahasiswa ini dihadiri oleh pimpinan, dosen, dan peserta yudisium, yakni semester akhir yang telah paripurna melaksanakan proses akademik, baik secara substantif maupun administratif. Dalam momen ini mahasiswa akhir dapat mengetahui perihal nilai dan kelulusannya. Dalam sambutannya Ahmad Effendi menyampaikan apresiasi yang tinggi kepada...
6
Jul 2024
0

Tingkatkan Kualitas Layanan Administrasi, STITA Terapkan Sistem Administrasi Online Siakad

Sabtu, 06 Juli 2024, STITA gelar bimbingan teknis penggunaan sistem administrasi online Siakad di Ruang Dosen. Kegiatan tersebut dibimbing langsung oleh teknisi aplikasi Siakad, Ahmad. Turut hadir  jajaran pimpinan, LPM, LPPM, staf, operator, dan dosen STIT Aqidah Usymuni sebagai peserta bimtek. Selain mempermudah kerja akademik, kegiatan ini bertujuan meningkatkan kualitas layanan STITA di bidang administrasi bagi seluruh sivitas akademik. “Mulai...
3
Jun 2024
0

Prodi PGMI STITA Datangkan Ibnu Hajar Sebagai Dosen Tamu Mata Kuliah Seni dan Budaya

Rabu (29/05/2024), Program Studi (Prodi) Pendidikan Guru Madrasah Ibtidaiyah (PGMI) Sekolah Tinggi Ilmu Tarbiyah Aqidah Usymuni (STITA) Sumenep kembali datangkan dosen tamu, Ibnu Hajar, budayawan asal Sumenep. “Secara akademik ada banyak manfaat yang bisa diambil dari agenda mendatangkan dosen tamu, salah satunya adalah membawa mahasiswa bersafari pengetahuan. Jika selama ini mahasiswa begitu blunder belajar seni dan budaya kepada saya, setidaknya...
22
Mei 2024
0

Ketua LPPM STITA Sampaikan Aspirasi Saat Hadiri Acara Penguatan Kapasitas Pengelola Jurnal PTKIS Kopertais Wilayah IV Surabaya

Mewakili LPPM STIT Aqidah Usymuni, Misnatun sampaikan perkembangan jurnal Tafhim Al-‘Ilmi dan tiga jurnal lainnya yang ia dikelola. Di samping itu, ia juga menyampaikan persoalan-persoalan yang dihadapi tim Rumah Jurnal di instansi tempat ia bekerja, di antaranya terkait proses migrasi jurnal dari website Kopertais IV ke website STITA yang menurutnya sangat membutuhkan support SDM yang mumpuni. “Kami sangat butuh pendampingan...
30
Mar 2024
0

MAHASISWA STITA PRESENTASI HASIL PENELITIAN DI SIDANG SKIRPSI

Kamis, 28 Maret 2024, sebanyak enam puluh satu mahasiswa akhir mempresentasikan hasil penelitian mereka di sidang skripsi. Sidang yang diselenggarakan LPPM STITA ini berjalan dengan khidmat dan hampir tidak ada kendala apapun. Mereka dibagi menjadi delapan kelompok, dan masing-masing kelompok diuji oleh tiga dosen penguji. “Skripsi merupakan tugas akhir yang diwajibkan bagi setiap calon sarjanawan/ti STITA sebagai implementasi dari Tri...
18
Mar 2024
0

MAHASISWA PPL PRESENTASIKAN LAPORAN KINERJA DI DEPAN DOSEN PENGUJI

Kamis, 14 Maret 2024, mahasiswa peserta Praktik Pengalaman Lapangan (PPL) melaporkan hasil kinerja mereka di hadapan dosen penguji. Kegiatan PPL merupakan kegiatan rutin tahunan yang diadakan oleh STITA. Kegiatan ini bertujuan melatih mahasiswa mengajar di kelas yang sebenarnya, setelah sebelumnya mereka ikuti kegiatan micro teaching di kampus. Selama sebulan bertugas di lembaga formal, mereka tidak hanya dilatih cakap dalam mengajar,...